About Me

Wednesday, August 10, 2011

C ara mudah verifikasi Paypal

Cara Mudah Verifikasi Paypal Pakai KTP dan Buku Tabungan Bagi sobat yang baru memiliki akun PayPal yang belum terverifikasi mungkin sedang bingung bagaimana cara verifikasinya karena tidak punya kartu kredit (cc) atau ragu untuk membeli vcc (virtual credit card) . Kita tahu bahwa dengan memiliki account paypal yang verified kita bisa dengan mudah melakukan transaksi untuk berbagai kebutuhan. Untuk itu berdasarkan pengalaman saya saat awal tahun 2011 ini menemukan cara mudah verifikasi paypal pakai KTP dan Buku Tabungan Bank dan berhasil menjadikan paypal saya terverifikasi , ini adalah cara manual tanpa perlu menginput data cc atau vcc saat melakukan pendaftaran.

Ok, langsung saja ikuti step by step verifikasi paypal menggunakan ktp plus buku tabungan bank seperti yang pernah saya lakukan.

Pertama-tama siapkan dat-data berikut:
- File jpeg gambar KTP sobat hasil scan, usahakan gambar, bersih, jelas, terbaca dan tidak kadaluarsa tentunya.
- File jpeg gambar buku tabungan bank (misal buku tabungan BCA) hasil scan pada halaman depan. Gambar harus jelas, bersih dan terbaca.
- Jumlah ukuran kedua file gambar tersebutjangan lebih dari 500kb karena kalau lebih akan ditolak dan jangan pernah berpikir untuk mengedit kedua gambar tersebut.

Sekarang kirimlah sebuah email menggunakan akun email yang dipakai sebagai id paypal dengan rincian sebagai berikut:
Tujuan: webform@apac.paypal.com
Subject: Please Verify My account
Lampirkan file gambar ktp + buku tabungan sebagai attachment.

Tulis pesan singkat seperti ini
Dear Admin,
I attach
1. My Id
2. My bank statement
Thanks for your attentions

Setelah itu tunggu 1-3 hari 2 balasan email dari admin paypal yang pertama pernyataan untuk memproses permohonan sobat dan kedua pernyataan apakah akun paypal sobat sudah diverifikasi atau malah ditolak. Dari pengalaman saya hanya cukup menunggu satu hari untuk mendapat kabar bahwa rekening paypal saya sudah terverifikasi. Saran saya untuk kelancaran yang terpenting nama pada rekening paypal, nama di rekening tabungan, nama di ktp dan nama depan pengguna email di gmail adalah sama.

Nah, kalau sudah memiliki rekening paypal verified kita tentu juga bisa lebih leluasa untuk menjalankan berbagai bisnis di internet yang mensyaratkan paypal sebagai alat pembayaran.

Dibawah ini adalah situs-situs terpercaya yang blog Poetra Doery's Blog rekomendasikan dan siap memberikan dollar dipaypal sobat mau ikutan silahkan daftar gratis KLIK pada banner masing-masing.

Donkeymails
DonkeyMails.com: No Minimum Payout

Clixsense


Adf.ly
adf.ly - shorten links and earn money!


Baca Juga Yah Artikel Saya Yang Lain di bawah ini ::

Penulis: Alfian (poetra Doery) Lokasi:Samarinda,Muara Badak

Artikel C ara mudah verifikasi Paypal, ‎ ♣♣♣diterbitkan oleh Alfian (poetra Doery) On Wednesday, August 10, 2011. Terima kasih telah berkunjung.Semoga artikel ini dapat memberikan manfaat. Bagikan artikel ini ke teman anda dengan meng "klik" situs jejaring sosial yang ada di bawah ini .Jangan lupa Add Facebook dan Follow Twitter saya yahh...Thanks.‎ ♣♣♣ Salam Alfian (poetra Doery)

0 komentar:

Post a Comment

Terima kasih telah berkunjung ke "Poetra Doery's Blog",Mungkin Blog ini masih jauh dari kesempurnaan,oleh karena itu comment,kritik maupun saran sangat di harapkan untuk di jadikan pembelajaran bagi saya pribadi.Bisa juga kirim saran atau pertanyaan di FACEBOOK atau TWITTER saya.DI TUNGGU KOMENNYA YAH !

Bagikan artikel ini

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More